Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs C3I

Fokus C3I January 2006 - Pelayanan Konseling yang Efektif

Fokus C3I January 2006 - Pelayanan Konseling yang Efektif

Bila seseorang dengan masalah berat datang kepada Anda hari ini, apakah yang dapat Anda lakukan untuk menolongnya? Cukup banyak orang yang rindu dipakai Tuhan untuk menjadi konselor yang baik. Mereka rindu untuk membuat setiap orang yang datang kepada mereka dapat pulang dengan keadaan yang berbeda. Namun sayangnya, masih cukup banyak konselor yang belum mampu mewujudkan kerinduan mereka itu karena kurangnya pengetahuan akan prinsip-prinsip konseling.

Bila Anda merasa perlu untuk memperlengkapi pelayanan konseling Anda, segeralah menyimak sajian Fokus C3I edisi Januari ini. Kami percaya dengan bertambahnya pengetahuan konseling Anda, Tuhan akan semakin leluasa berkarya melalui hidup Anda untuk menjamah kehidupan banyak orang.

Bila seseorang dengan masalah berat datang kepada Anda hari ini, apakah yang dapat Anda lakukan untuk menolongnya? Cukup banyak orang yang rindu dipakai Tuhan untuk menjadi konselor yang baik. Mereka rindu untuk membuat setiap orang yang datang kepada mereka dapat pulang dengan keadaan yang berbeda. Namun sayangnya, masih cukup banyak konselor yang belum mampu mewujudkan kerinduan mereka itu karena kurangnya pengetahuan akan prinsip-prinsip konseling.

Bila Anda merasa perlu untuk memperlengkapi pelayanan konseling Anda, segeralah menyimak sajian Fokus C3I edisi Januari ini. Kami percaya dengan bertambahnya pengetahuan konseling Anda, Tuhan akan semakin leluasa berkarya melalui hidup Anda untuk menjamah kehidupan banyak orang.

Amsal: Suatu Kitab Pembimbingan yang Terarah

Edisi C3I: e-Konsel 044 - Tugas Membimbing

Pembimbing-pembimbing nouthetis ('nouthetis' adalah bahasa Yunani yang berarti menasihati) sering menggunakan kitab Amsal. Salah satu

Sumber
Halaman: 
46 - 48
Judul Artikel: 
Anda pun Boleh Membimbing
Penerbit: 
Gandum Mas, Malang, 198

Konseling yang Baik

Edisi C3I: e-Konsel 020 - Konseling yang Baik

Bayangkan saudara adalah orang yang memerlukan pelayanan konseling. Saudara minta nasihat karena saudara tak dapat mengenyahkan depresi yang sedang saudara rasakan. ... baca selengkapnya »

Sumber
Halaman: 
179 - 184
Judul Artikel: 
Mengapa Aku Merasa Begini?
Penerbit: 
Buku Betania, Semarang, 1999

Tips: Tiga Kata Penting Bagi Konselor

Edisi C3I: e-Konsel 010 - Prinsip Konseling

Berikut ini adalah 3 kata penting yang disebutkan oleh Dr. Gary Collins yang perlu dipelajari untuk konselor agar pelayanannya

Sumber
Halaman: 
33 - 34
Judul Artikel: 
How To Be a People Helper
Penerbit: 
Regal Books, U.S.A, 1975

Prinsip - prinsip Konseling

Edisi C3I: e-Konsel 010 - Prinsip Konseling

Memberikan pertolongan yang tepat kepada teman kita yang bermasalah adalah suatu karunia Tuhan yang indah yang kita bisa berikan kepada orang lain. Namun demikian, sayang sekali bahwa apa yang kita yakini sebagai suatu pertolongan sering kali justru tidak efektif. Bahkan orang-orang Kristen -- mungkin khususnya orang Kristen -- telah gagal dalam membagikan karunia Allah yang penting ini karena, walaupun kita ingin memberikannya dengan kasih, kita betul-betul tidak tahu bagaimana caranya. Menolong orang itu sudah sulit -- apalagi kalau kita membuat kesalahan. ... baca selengkapnya »

Sumber
Halaman: 
78 - 83
Judul Artikel: 
The Me I See
Penerbit: 
Beacon Hill Press of Kansas City

Konseling yang Efektif

Edisi C3I: e-Konsel 008 - Konseling yang Efektif

Seorang awam memberikan pengertian yang berguna tentang Konseling yang Efektif.

KONSELING DENGAN AKAL SEHAT

Kita banyak mendengar tentang pentingnya konseling dalam gereja. Sebagai orang awam, saya sering didatangi seseorang secara pribadi untuk keperluan konseling, dan saya mendapatkan beberapa kesimpulan untuk menjadikan konseling tersebut efektif. ... baca selengkapnya »

Sumber
Halaman: 
45 - 48
Judul Artikel: 
Kepemimpinan Vol. 15
Penerbit: 
Yayasan ANDI, Yogyakarta

Memahami Soal Pembimbingan

Edisi C3I: e-Konsel 044 - Tugas Membimbing

Susan berusia 50 tahunan. Ia telah mengalami suatu hambatan pertumbuhan pada masa kecil yang akan terus mempengaruhinya selama sisa hidupnya. Namun Tuhan telah menemukannya secara ajaib dalam pergumulan-pergumulannya dan mengubah kekalahan menjadi kemenangan. Kini ia ingin mengubah pengalamannya menjadi sebuah podium untuk pelayanan supaya ia dapat membantu orang lain yang mengalami masalah yang sama. Bagaimana caranya agar ia dapat melakukan itu? Setelah menghadiri sebuah lokakarya mengenai pembimbingan Susan bertanya, ... baca selengkapnya »

Sumber
Halaman: 
33 - 43
Judul Artikel: 
Mentor
Penerbit: 
Yayasan Penerbit Gandum Mas, Malang, 1996

Komentar


Syndicate content