Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs C3I

e-Konsel, 22 Oktober 2013, Volume 2013, No. 351

Istri dan Pelayanan
Jelajah Buku

Melayani Tuhan di Samping Suami Anda

Edisi C3I: e-Konsel 351 - Istri dan Pelayanan

Entah membagikan buletin gereja setiap hari Minggu atau bergabung dalam pelayanan internasional yang sangat besar, semua orang Kristen memang dipanggil untuk melayani Allah dan gereja-Nya sesuai dengan kapasitas masing-masing. Akan tetapi, kehidupan pernikahan memunculkan pertimbangan dan kesulitan lebih banyak ketika harus membedakan bagaimana dan di mana kita melayani. Dalam sebuah kutipan dari bukunya, "A Wife After God's Own Heart", Elizabeth George memberikan nasihat kepada para istri untuk melayani Allah bersama pasangan. ... baca selengkapnya »

Istri dan Pelayanan

Edisi C3I: edisi 351 - Istri dan Pelayanan

Salam,

Sejak awal penciptaan, kehadiran seorang wanita memang memegang peranan penting di dunia. Sebagai seorang istri, wanita tidak hanya menjadi penolong suami, tetapi juga menjadi mitra kerja dalam melayani Tuhan. Akan tetapi, seorang istri harus memiliki pengertian yang benar tentang statusnya agar dapat menempatkan diri dengan tepat dalam memainkan perannya sebagai istri dan pelayan Tuhan. Sajian yang kami hadirkan bagi Anda dalam edisi ini, kiranya dapat menolong Anda dalam mendampingi para istri yang rindu melayani Tuhan tanpa menelantarkan keluarganya. Selamat menyimak dan membagikannya kepada sesama.

Pemimpin Redaksi e-Konsel,
S. Setyawati
< setya(at)in-christ.net >
< http://c3i.sabda.org/ >

Peran Wanita dalam Pelayanan

Edisi C3I: edisi 351 - Istri dan Pelayanan

Semua murid Tuhan Yesus adalah pria, tetapi sebenarnya, banyak pelayanan yang Ia lakukan bersama murid-murid-Nya ditopang oleh pelayanan para wanita. ... baca selengkapnya »

Komentar